Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Agama Hindu Berbasis Kearifan Lokal Pada Jenjang SMA Di Amlapura

Authors

  • I Komang Badra STKIP Agama Hindu Amlapura

Keywords:

Pendidikan Agama Hindu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan model pengembangan bahan ajar Pendidikan Agama Hindu berbasis kearifan lokal yang mudah dilakukan oleh para guru Agama Hindu tingkat SMA di Amlapura dan prosedur pengembangan bahan ajar Pendidikan Agama Hindu berbasis kearifan lokal yang efektif dan efesien sesuai dengan kebutuhan peserta didik tingkat SMA di Amlapura. Data dalam penelitian dikumpulkan dengan cara studi dokumen, observasi, dan wawancara. Datanya dianalisis secara kualitatif. Temuan dalam penelitian ini sebagai berikut. Model pengembangan bahan ajar yang efektif dilaksanakan adalah model pengembangan bahan ajar sesuai dengan model Dick and Carey, karena model ini dipandang paling relevan digunakan. Prosedur penyusunan bahan ajar dimulai dari analisis situasi di lapangan. Berdasarkan hasil analisis situasi tersebut, barulah disusun bahan ajar, sehingga bahan ajar yang disusun sesuai dengan kebutuhan dan karakteristik para peserta didik sebagai pengguna bahan ajar tersebut

References

Azwar, Saifudin. 2005. Matode Penelitian. Jakarta: Pustaka Pelajar.
Darma, I Wayan. 2006. “Standar Nasional Pendidikan”. Makalah (diseminarkan). Dinas Pendidikan Kabupaten Karangasem.
Dick, W., Carey, L., & Carey, James, O. 2001. The Systematic Design of Instruction, Fifth Edition. New York: Longman.
Diknas. 2004. Pedoman Umum Pemilihan dan Pemanfaatan Bahan Ajar. Jakarta: Ditjen Dikdasmenum.
Majid, Abdul. 2011. Perencanaan Pembelajaran: Mengembangkan Standar Kompetensi Guru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Maladi, Agus. 2009. “Mahasiswa dan Kearifan Lokal”. http:// staff.undip.ac.id/sastra/ agusmaladi/2009/02/28/mahasiswa-dan- kearifan-lokal/. Diakses 20 Desember 2009.
Nasution. 2000. Metode Penelitian. Singajara: FIP Undiksha.
Prastowo, Andi. 2011. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif: Menetapkan Metode Pembelajaran yang Menarik dan Menyenangkan. Yogyakarta: Diva Press.
Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran. Jakarta: Media Prenada. Sriasih, SAP. 2006. Modul Telaah Buku Teks. Singaraja: Undiksha. Tim BSNP. 2006. Panduan Penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: BSNP.
Tim Penyusun. 2004. Kurikulum Pendidikan Agama Hindu. Depdiknas.
Ulianta, I Ketut. 2009. “Meningkatkan Kualitas Pendidikan Agama Hindu”. Artikel online. STAH DN Jakarta. 28 Februari 2012.
Usman, M. 2000. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Remaja Riosdakarya.
Usman, Husein. 2004. Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara.
Winataputra, Udin S. dan Tita Rosita. 1995. Belajar dan Pembelajaran (Modul). Jakarta: Universitas Terbuka.

Downloads

Published

01-12-2019

How to Cite

Badra, I. K. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Agama Hindu Berbasis Kearifan Lokal Pada Jenjang SMA Di Amlapura. Ganaya : Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 2(2-1), 175–192. Retrieved from https://jayapanguspress.penerbit.org/index.php/ganaya/article/view/361

Issue

Section

Articles